Peringatan Dies Natalis Universitas Pendidikan Indonesia ke-63 Tahun
Berawal dari 63 tahun yang lalu tepatnya tanggal 20 Oktober 1954 bedirilah sebuah perguruan tinggi yang bernama Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG) oleh Prof. Mr. Mohammad Yamin. Seiring perjalanan waktunya PTPG inilah yang akhirnya menjadi Universitas Pendidikan Indonesia yang kita kenal saat ini. Pada hari Jumat 20 Oktober 2017 lalu, Universitas Pendidikan Indonesia melaksanakan peringatan […]
Peringatan Dies Natalis Universitas Pendidikan Indonesia ke-63 Tahun Read More »